05 Agustus 2014

Syntax highlight ctp seperti php di notepad++

Ketika menggunakan Framework CakePHP di Notepad++, ada masalah pada tampilan teks view yang seperti teks biasa. Agar menampilkan syntax highlight seperti kode PHP, caranya yaitu :

Klik tab Settings >> Style Configurator >> Isi User ext. dengan ctp >> tutup semua tab ctp yang kebuka dan buka lagi.

Selamat mencoba.. :D

Style Configurator Notepad++
Style Configurator Notepad++



1 komentar:

  1. Harrah's Reno Hotel & Casino - Mapyro
    View 통영 출장안마 Harrah's Reno Hotel 남원 출장마사지 & 여주 출장마사지 Casino 경산 출장안마 (www.harrahscasino.com) location in Nevada, 익산 출장마사지 United States, revenue, industry and

    BalasHapus